Thursday, March 4, 2010
PEMBELIAN SAHAM ASURANSI AIG DARI PRUDENTIAL
Washington - Dewan American International Group's [AIG 24,77 -2,74 (-9,96%)] menyetujui penjualan bisnis asuransi jiwanya ke Prudential [PRU 52,41 0,17 (+0,33%)] sebesar US$35,5 miliar.
Menurut sumber Reuters Minggu (28/2), Prudential, perusahaan asuransi terbesar di Inggris, akan membayar sekitar US$25 miliar dalam bentuk tunai dan sisanya dalam bentuk ekuitas, yang mungkin mencakup saham preferen, untuk AIG American International Assurance (AIA).
Kesepakatan penjualan aset terbesar asuransi AIG ini akan diumumkan Senin (1/3). Baik pihak AIG maupun Prudential menolak berkomentar terkait rencana tesebut. AIG, yang hampir 80 persen sahamnya dimiliki oleh pemerintah Amerika Serikat tengah mencoba untuk membayar kembali utangnya sebesar US$182,3 miliar terkait bailout, telah merencanakan initial public offering untuk AIA di Hong Kong, sementara Prudential berniat untuk melakukan penawaran.
Ini akan menjadi salah satu yang terbesar untuk transaksi asing dan menjadikan perusahaan Inggris seperti Prudential salah satu perusahaan asuransi terbesar di Asia. Prudential beroperasi di 13 pasar di Asia, di mana ia memiliki lebih dari 11 juta nasabah.
AIG juga dalam tahap pembicaraan untuk menjual unit asuransi jiwanya American Life Insurance Co ke Metlife sekitar US$15 miliar. Sejauh ini, AIG telah mengumumkan akan menjual asetnya dari US$11,9 miliar. [cms]
KOMENTAR:
sebagai salah satu perusahaan yang besar kali ini pruden menunjukan kehebatannya dengan membeli suatu perusahaan yang sejenis,mungkin untuk saat ini prudensial adalah perusahaan asuransi terbesar no1 di dunia setelah memebeli saham AIG.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
gw pertamax in dolo:D
ReplyDeletecomment belakang:p
newbiedunk was here
^^
ReplyDelete^^
membeli perusahaan sejenis:matabelo:
bisa2 mw monopoli yaa:bingung:
newbiedunk was here